Segera dihadapkan laga berat lawan Australia, pasukan Kluivert sudah mulai bekerja.
Memang belum gelar latihan, tapi mereka sudah melakukan analisa pertandingan.
Landzaat ngulik laga antara Australia vs Arab Saudi yang berakhir imbang, sedangkan si profesor Alex Pastoor menganalisa laga pertama Arab Saudi vs Indonesia yang juga berakhir imbang.
Detail-detail jadi perhatian, cari kelemahan lawan, racik strategi yang pas, hasil maksimal tentu jadi harapan.

#sepakbola #informasisepakbola #beritabola #infosepakbola #football #infosepakbolaterkini #infosepakbolaterbaru


Source Link